Bulan K3 Nasional, IWIP Edukasi Karyawan Pentingnya Penerapan K3 di Dunia Kerja

Bulan K3 Nasional, IWIP Edukasi Karyawan Pentingnya Penerapan K3 di Dunia Kerja

KOMPAS.com – PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) menggelar serangkaian kegiatan untuk meningkatkan kesadaran serta pemahaman karyawan akan pentingnya menerapkan prinsip-prinsip keselamatan dan kesehatan kerja (K3) di Halmahera Tengah, Maluku Utara. Hal tersebut dilakukan guna memperingati Bulan K3 yang jatuh pada 12 Januari hingga 12 Februari setiap tahunnya. General Manager Health, Safety, and Environment…

Sempat Disetop karena Tragedi Maut, Pembangunan RS PKU Muhammadiyah Blora Kembali Dilanjutkan
|

Sempat Disetop karena Tragedi Maut, Pembangunan RS PKU Muhammadiyah Blora Kembali Dilanjutkan

BLORA, KOMPAS.com – Proyek pengembangan pembangunan RS PKU Muhammadiyah Blora kembali dilanjutkan setelah sempat disetop karena tragedi maut. Tragedi maut yang dimaksud adalah kecelakaan kerja yang menyebabkan empat pekerja tewas dan sembilan pekerja lainnya luka akibat lift crane yang ditumpanginya terjun bebas dari ketinggian 12 meter pada 8 Februari 2025 lalu. Kasatreskrim Polres Blora, Ajun…

Radiasi Adalah- Pengertian, Jenis, dan Dampaknya Terhadap Kesehatan

Radiasi Adalah: Pengertian, Jenis, dan Dampaknya Terhadap Kesehatan

Liputan6.com, Jakarta Radiasi merupakan fenomena yang sering kita dengar namun tak jarang disalahpahami. Artikel ini akan membahas secara komprehensif tentang radiasi, mulai dari pengertian, jenis, sumber, manfaat, hingga dampaknya terhadap kesehatan manusia. Pengertian Radiasi Radiasi adalah proses perambatan energi dari suatu sumber tanpa memerlukan medium perantara. Dalam fisika, radiasi mendeskripsikan setiap proses pergerakan energi yang tidak…

Pramugari Tak Mau Bantu Angkat Koper Penumpang ke Kabin, Ini 3 Alasannya

Pramugari Tak Mau Bantu Angkat Koper Penumpang ke Kabin, Ini 3 Alasannya

Medan – Tidak sedikit penumpang yang berharap dibantu pramugari mengangkat koper ke kabin pesawat. Kenyataannya, tidak ada pramugari yang mau melakukan itu.Kondisi ini membuat penumpang kecewa. Lalu muncul pertanyaan kenapa pramugari tak mau melakukan itu? simak penjelasannya sampai akhir ya! 3 Alasan Pramugari Tak Mau BantuDikutip dari detikTravel, ada beberapa alasan kenapa pramugari tidak mau…

IWIP Ikut Ramaikan Bulan K3 Nasional

IWIP Ikut Ramaikan Bulan K3 Nasional

Jakarta – PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) turut memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional Tahun 2025 bertajuk Budayakan K3, Sehat dan Selamat dalam Bekerja, Terjaga Keberlangsungan Usaha. Peringatan tersebut dilakukan melalui sejumlah kegiatan yang digelar di kawasan industri Weda Bay, Halmahera Tengah, Maluku Utara, sejak 12 Januari hingga 12 Februari 2025.Melalui…

Memahami Arti K3: Tujuan Utama, Prinsip, dan Manfaatnya

Memahami Arti K3: Tujuan Utama, Prinsip, dan Manfaatnya

Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) merupakan aspek krusial dalam dunia kerja modern. Pemahaman mendalam tentang arti K3 sangat penting bagi pekerja maupun pengusaha untuk menciptakan lingkungan kerja yang aman, sehat, dan produktif. Artikel ini akan mengupas tuntas berbagai dimensi K3, mulai dari definisi dasar hingga penerapan praktisnya di lapangan. Definisi Komprehensif K3 Keselamatan dan Kesehatan…

Kilang Pertamina catat 52,6 juta jam kerja aman sepanjang 2024
|

Kilang Pertamina catat 52,6 juta jam kerja aman sepanjang 2024

Sedangkan aspek non-teknikal melibatkan nilai komunikasi, kepemimpinan dan nilai keselamatan yang tertanam dalam setiap individu, Jakarta (ANTARA) – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) mencatatkan 52,6 juta jam kerja aman sepanjang 2024. Corporate Secretary KPI Hermansyah Y Nasroen mengatakan, aspek Health, Safety, Security and Environment (HSSE) dan kehandalan kilang menjadi hal yang sangat penting untuk memastikan kilang dapat beroperasi…

Korban Tewas Lift Crane Jatuh di RS PKU Muhammadiyah Blora Bertambah Jadi 4
|

Korban Tewas Lift Crane Jatuh di RS PKU Muhammadiyah Blora Bertambah Jadi 4

BLORA, KOMPAS.com – Sebuah kecelakaan kerja tragis terjadi di RS PKU Muhammadiyah Blora, di mana lift crane yang digunakan untuk proyek pembangunan jatuh bebas, menewaskan empat orang pekerja. Insiden tersebut berlangsung pada Sabtu (8/2/2025) saat lift crane membawa 13 pekerja menuju lantai lima. “Total empat korban jiwa,” ungkap Kasi Humas Polres Blora, Ajun Komisaris Polisi…

Peringati Bulan K3, MHU Gandeng Mitra Kerja Ciptakan Lingkungan Aman dan Produktif
|

Peringati Bulan K3, MHU Gandeng Mitra Kerja Ciptakan Lingkungan Aman dan Produktif

KOMPAS.com – PT Multi Harapan Utama (MHU) bersama mitra kerja memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional 2025 melalui berbagai kegiatan di area operasional Loa Kulu, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur. Peringatan Bulan K3 Nasional 2025 mengusung tema “Penguatan Kapasitas Sumber Daya Manusia dalam Mendukung Penerapan Sistem Manajemen K3 (SMK3) untuk Meningkatkan Produktivitas”. MHU yang…

Wamenaker Ajak Serikat Pekerja BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Sinergi
|

Wamenaker Ajak Serikat Pekerja BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Sinergi

Jakarta – Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Immanuel Ebenezer Gerungan, mengajak Serikat Pekerja (SP) BPJS Ketenagakerjaan untuk memperkuat sinergi dan konsolidasi dalam menghadapi tantangan ketenagakerjaan. Hal ini ia sampaikan dalam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) SP BPJS Ketenagakerjaan 2025 di Jakarta.Pria yang akrab disapa Noel ini menegaskan pentingnya Rakernas sebagai momentum strategis bagi pengurus untuk mengevaluasi program…